Tuesday, January 31, 2012

Zona Teknologi

Zona Teknologi


Solo -Jogya, Naik Kereta Pakai Tap-Izy

Posted: 31 Jan 2012 03:09 AM PST

Penumpang Kereta Prambanan Ekspres (Prameks) jurusan Solo -Jogja pulang pergi kini tidak lagi disusahkan pembayaran secara tunai.

Perhatian Ibu Mengubah Otak Anak

Posted: 31 Jan 2012 02:11 AM PST

Perhatian yang diberikan di tahap awal kehidupan seorang anak bisa membantu memperbesar wilayah otak yang bertanggung jawab terhadap pembelajaran, ingatan, dan respon stres.

DMARC, Kolaborasi Perusahaan Teknologi Atasi Phishing

Posted: 31 Jan 2012 01:52 AM PST

Maraknya phishing yang beredar di internet, membuat 15 perusahaan, termasuk Google dan Facebook bergabung untuk mengatasi hal tersebut.

XL Target Pelanggan Data Tumbuh 10%

Posted: 31 Jan 2012 01:36 AM PST

PT XL Axiata Tbk (XL) menargetkan jumlah pelanggan layanan data pada tahun ini bisa tumbuh sekira 10 persen dibanding tahun lalu.

Gajah Butuh Waktu 10 Juta Generasi untuk Membesar

Posted: 31 Jan 2012 01:07 AM PST

Sekelompok peneliti internasional coba menjawab pertanyaan, seberapa besarkah ukuran yang dapat dicapai mamalia?

Bikin UKM Melek Internet, IM2 Gelar Workshop di 7 Kota

Posted: 31 Jan 2012 12:35 AM PST

Indosat dan IM2 menggelar workshop dan seminar mengenai pemanfaatan internet bagi dunia usaha yang diikuti oleh pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM).

AMD Bagikan USD10 Ribu untuk Pemenang Rising Star

Posted: 31 Jan 2012 12:09 AM PST

AMD menggelar kampanye bertujuan mencari anak muda berbakat usia 19-25 tahun, untuk berkreasi lewat teknologi AMD Vision.

CEO Twitter: Kami Bukan Perusahaan Media

Posted: 30 Jan 2012 11:41 PM PST

CEO Twitter, Dick Costolo mengeluarkan pernyataan mengejutkan mengenai peran baik sebagai platform untuk berita maupun hiburan.

No comments:

Post a Comment