Tuesday, February 5, 2013

Zona Ekonomi

Zona Ekonomi


Pengusaha Travel Tuduh Batavia Air Tidak Profesional

Posted: 04 Feb 2013 04:38 AM PST

Asosiasi Perusahaan Penjual Tiket Penerbangan Indonesia (ASTINDO) menyebut manajemen Batavia Air tidak profesional dan tidak bertanggung jawab pada agen penjual tiket.

Kementerian Agama Tunjuk Tiga Bank Layani Setoran Haji

Posted: 04 Feb 2013 04:17 AM PST

Kementerian Agama (Kemenag) akan menunjuk tiga bank sebagai bank koordinator dari 27 bank penerima setoran (BPS) Badan Penyelenggara Ibadah Haji (BPIH). Hal ini dilakukan untuk meningkatkan akurasi data.

Asuransi Syariah Minta Kenaikan Premi Asuransi Bagi Lansia

Posted: 04 Feb 2013 04:12 AM PST

Asosiasi Asuransi Syariah Indonesia (AASI) meminta kenaikan rate premi asuransi haji bagi jamaah 65 tahun ke atas. Selama ini, rate premi asuransi haji dipukul rata Rp100 ribu per orang.

"Saya Sarankan Dahlan Lihat Kondisi Merpati ke Lapangan"

Posted: 04 Feb 2013 03:50 AM PST

Mantan Dirut Merpati Sardjono Jhony meminta Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan untuk turun dan mengetahui kondisi PT Merpati Airlines (Persero) saat ini.

Impor Pangan Harus Diatur Ketat

Posted: 04 Feb 2013 03:45 AM PST

Pemerintah dinilai harus membuat perundang-undangan yang melindungi industri pangan nasional, petani, dan rakyat Indonesia. Seperti Rancangan Undang-Undang (RUU) mengenai Perlindungan dan Pemberdayaan Petani yang harus segera disahkan.

Pemkot Medan Targetkan Pendapatan Pajak & Retribusi Rp1,2 T

Posted: 04 Feb 2013 03:28 AM PST

Pemerintah Kota Medan menargetkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor pajak dan retribusi mencapai Rp1,2 triliun. Target tersebut lebih kecil dari perkiraan yang mencapai Rp1,8 triliun.

No comments:

Post a Comment