Tuesday, October 2, 2012

Zona Internasional

Zona Internasional


Belum Sehat, Eks-PM Ukraina Dipaksa Masuk ke Penjara

Posted: 02 Oct 2012 05:38 AM PDT

Mantan Perdana Menteri Ukraina Yulia Tymoshenko mengklaim, dirinya dipaksa untuk keluar dari rumah sakit dan kembali masuk ke penjara. Tymoshenko menyebut perintah itu sebagai tindakan balas dendam Pemerintah Ukraina.

Mantan Presiden Ingin Jadi Wali Kota

Posted: 02 Oct 2012 04:07 AM PDT

Mantan Presiden Filipina Joseph Estrada mencalonkan diri untuk menjadi Wali Kota Manila. Sejumlah warga kaya, politisi, dan artis juga dikabarkan ikut dalam pencalonan tersebut.

PM Inggris Dianggap Sulit Akrab dengan Warga

Posted: 02 Oct 2012 03:04 AM PDT

Pimpinan fraksi oposisi Inggris menyebut dirinya sebagai seorang rendah hati di depan masyarakat. Ucapan itu bermaksud untuk menyerang PM David Cameron yang selama ini dianggap bak orang kaya yang sulit berkomunikasi dengan warga.

Mau Ambil Rokok, Kepala Pria Ini Terjepit di Tong Sampah

Posted: 02 Oct 2012 02:02 AM PDT

Seorang pria terpaksa diselamatkan oleh petugas pelayanan darurat karena kepalanya terjebak ditempat sampah. Peristiwa itu terjadi ketika ia mencoba untuk mengambil rokoknya.

Bantu Rohingya, Relawan Indonesia Kembali ke Myanmar

Posted: 02 Oct 2012 01:02 AM PDT

Tim Aksi Cepat Tanggap (ACT) kembali menurunkan relawannya untuk membantu warga Rohingya di Myanmar. Tim yang diturunkan kali ini merupakan tim ketiga yang diutus dengan misi pembangunan shelter bagi pengungsi Rohingya.

Suriah Berkomitmen Rebut Golan dari Israel

Posted: 02 Oct 2012 12:02 AM PDT

Menteri Luar Negeri Suriah Walid Moallem mengutarakan komitmennya untuk merebut Dataran Tinggi Golan yang direbut oleh Israel lewat Perang 1967. Pernyataan itu diutarakan Moallem di Majelis Umum PBB.

20 Tahun Mencari Sang Kakak, Mereka Dipertemukan Penjara

Posted: 01 Oct 2012 10:27 PM PDT

Seorang perempuan asal Inggris Menghabiskan 20 tahun mencari kakak kandungnya yang telah lama terpisah. Mereka pun bertemu di penjara Amerika Serikat (AS) yang sedang menjalani pelayanan masyarakat.

No comments:

Post a Comment