Wednesday, October 24, 2012

Zona Ekonomi

Zona Ekonomi


BUMN Sering Diperas DPR, Dahlan Ngadu ke Seskab

Posted: 24 Oct 2012 12:52 AM PDT

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengadu ke Sekretariat Kabinet (Setkab) lantaran BUMN sering dimintai jatah oleh anggota DPR.

Lebih Murah, Pertamina Didukung Akuisisi Lahan Petronas

Posted: 24 Oct 2012 12:46 AM PDT

PT Pertamina (Persero) dinilai memiliki kesempatan untuk mengakuisisi Stasiun Bahan Bakar Umum (SPBU) milik Petronas yang belakangan ini melakukan penutupan.

Kejar Transaksi Harian Capai Rp5,5 T, BEI

Posted: 24 Oct 2012 12:45 AM PDT

BEI memproyeksikan rata-rata nilai transaksi harian saham selama 2013 mencapai Rp5,5 triliun dengan jumlah hari bursa sebanyak 244 hari.

Saatnya Pemerintah Konsen Perbaiki Ekonomi Mikro!

Posted: 24 Oct 2012 12:35 AM PDT

Pengusaha menilai pemerintah sudah berkonsetrasi dalam memecahkan masalah mikro ekonomi ketimbang berkutat di sektor makro. Hal ini agar indeks keyakinan bisnis di Indonesia bisa terangkat.

Harus Bayar USD250 Juta, Astro Kalahkan Bos Lippo

Posted: 24 Oct 2012 12:31 AM PDT

Pengadilan Tinggi Singapura memenangkan taipan asal Malaysia Ananda Krishnan, pemilik grup Astro untuk memenangkan gugatan yang dilayangkan mitra bisnisnya James Riady dalam sebuah usaha patungan membentuk grup Astro sebesar USD250 juta.

Bangun Depo, Pertamina Perlu Tambahan Dana Rp13 T

Posted: 24 Oct 2012 12:24 AM PDT

PT Pertamina (Persero) mendukung usulan Dewan Energi Nasional (DEN) untuk menambah stok cadangan Bahan Bakar Minyak (BBM) nasional menjadi 30-33 hari. Saat ini, stok BBM nasional dihitung antara 20-21 hari.

No comments:

Post a Comment