Thursday, December 1, 2011

Zona Otomotif

Zona Otomotif


Daihatsu Pico EV Concept Mobil Listrik yang Mungil

Posted: 01 Dec 2011 04:02 AM PST

Dalam ajang Tokyo Motor Show (TMS) 2011 yang sedang berlangsung, Dihatsu telah menyiapkan empat mobil konsepnya, yakni Daihatsu FC ShoCase, Pico, D-X dan Mira e:S. Diantara keempat mobil konsepnya, yang paling menarik perhatian banyak orang yakni, Pico EV Concept.

BMW Resmi Suplai Mesin Diesel untuk Toyota

Posted: 01 Dec 2011 02:20 AM PST

Kerjasama itu akhirnya telah resmi dilakukan. Kedua pabrikan ortomotif terkemuka itu telah menandatangani nota kesepakatan yang belum lama dilakukan di Tokyo, Jepang.

Lexus GS Hybrid Irit Bahan Bakar

Posted: 01 Dec 2011 01:39 AM PST

Kabar terbaru datang dari Lexus yang telah menyiapkan entry level Lexus GS dengan konsep Hybrid. Varian ini akan disematkan mesin yang cukup besar, namun diklaim tetap dapat mengkonsumsi bahan bakar yang irit.

Koenigsegg Agera R Pecahkan Rekor Kecepatan

Posted: 01 Dec 2011 01:10 AM PST

Menakjubkan. Mungkin kata itu pantas disematkan kepada pabrikan Koenigsegg Automotive AB dengan Agera R yang membuktikan sebagai salah satu mobil tercepat sejagad

Mercedes-Benz S600 Terjebak di Kubangan Lumpur

Posted: 01 Dec 2011 12:33 AM PST

seorang pria sedang mengemudikan mobilnya di hutan dan tiba-tiba di jalan tersebut ada kubangan besar. Pria itu menganggap itu hanya kubangan air biasa dan dapat dilewatinya.

Honda Canangkan Mesin Diesel 1.6-Liter

Posted: 01 Dec 2011 12:17 AM PST

Honda membawa beberapa rancangan untuk dipamerkan di Tokyo Motor Show 2011. Selain mobil konsep dan CR-V 2012, Honda menawarkan mesin diesel baru untuk pasar otomotif dunia.

Saga FLX SE Resmi Mengaspal

Posted: 30 Nov 2011 11:45 PM PST

Saga FLX SE disokong mesin 1.6 liter yang dikawinkan dengan transmisi otomatis. Proton mengklaim tenaga maksimum yang dimiliki mesin ini mencapai 108 hp dan torsi 150 Nm

KTM Duke 200 Dibanderol Rp21 Jutaan

Posted: 30 Nov 2011 10:46 PM PST

Bajaj Auto bekerjasama dengan KTM dalam meluncurkan KTM Duke 200 untuk pasar motor India. Rencananya motor ini resmi diluncurkan pada Januari 2012 pada ajang Delhi Auto Show.

No comments:

Post a Comment