Wednesday, September 28, 2011

Zona Gaya Hidup

Zona Gaya Hidup


World Batik Summit, Perpanjangan Langkah Patenkan Batik

Posted: 28 Sep 2011 07:16 AM PDT

Meski batik sudah mendapat pengesahan secara resmi dari UNESCO, perpanjangan langkah untuk memerjuangkan kain etnik tersebut tetap harus dilakukan.


Cle De Peau Rilis Lini Make Up Terbaru

Posted: 28 Sep 2011 06:24 AM PDT

Terinspirasi dari warna permata dan kelopak bunga mawar, Cle De Peau meluncurkan koleksi warna terbaru untuk perona mata (eye shadow) dan lipstik.


Fesyen Penyumbang Terbesar Industri Kreatif

Posted: 28 Sep 2011 06:11 AM PDT

Bisnis mode merupakan salah satu bisnis yang menggairahkan. Terbukti banyak pelaku yang berkecimpung di dalamnya, di mana diikuti pula oleh penikmat dan pengguna fesyen yang tak sedikit pula.


YPI Cari Kandidat Baru Miss Universe 2012

Posted: 28 Sep 2011 05:24 AM PDT

Yayasan Puteri Indonesia (YPI) kembali menggelar ajang tahunan Pemilihan Puteri Indonesia (PPI) ke-16. Seorang wanita dengan yang memiliki kriteria 3B (brain, beauty, behavior) akan menjadi pemenangnya.


Kalah Miss Universe, Nadine Alexandra Minta Maaf

Posted: 28 Sep 2011 03:24 AM PDT

Indonesia gagal di perhelatan Miss Universe 2011. Nadine Alexandra Dewi Ames menyampaikan permohonan maaf kepada rakyat Indonesia.


Indonesia Urutan Terakhir Konsumsi Susu Dunia

Posted: 28 Sep 2011 03:00 AM PDT

Indonesia boleh bangga saat kuliner tradisionalnya, rendang masuk dalam jajaran makanan terbaik di dunia, namun tidak dengan cara hidup sehatnya.


Desainer Busana Paris Hilton Ramaikan WBS 2011

Posted: 28 Sep 2011 02:49 AM PDT

Selain mengetengahkan pameran dan konferensi internasional, perhelatan bergengsi “World Batik Summit” pun akan diisi dengan pergelaran busana desainer lokal dan internasional.


Kekasih Tertutup? Sinyal Dia Tak Serius Mencintai

Posted: 28 Sep 2011 01:51 AM PDT

Disadari atau tidak, hubungan yang terjalin terasa hambar ketika kekasih tidak benar-benar terlibat secara emosional. Dia terkesan tertutup dan membiarkan Anda terus bertanya-tanya tentang keseriusan cintanya.


Hermes Siap Show Batik di Indonesia

Posted: 28 Sep 2011 12:25 AM PDT

Langkah mengglobalkan batik terus digaungkan Yayasan Batik Indonesia. Selain menghelat “World Batik Summit”, melakukan pendekatan terhadap desainer luar mulai dijajaki. Hermes salah satunya.


Sensasi Hot Bermain Lidah Saat Ciuman

Posted: 28 Sep 2011 12:18 AM PDT

Seni berciuman dengan lidah alias French kiss sangat intim dan manis. Anda dan pasangan dapat saling berbagi momen khusus.


Kunci Batik Indonesia Mencorong di Pentas Dunia

Posted: 27 Sep 2011 11:29 PM PDT

Untuk membuat batik mendunia, dukungan dari semua lapisan masyarakat sangat diharapkan. Tidak hanya personal semata, tapi meliputi dukungan dari seluruh rakyat Indonesia.


Kontestan Miss Universe Asal Israel Berbikini di Majalah Arab

Posted: 27 Sep 2011 11:08 PM PDT

Negara Arab didominasi dengan mayoritas pemeluk muslim. Tak heran jika pornografi atau pornoaksi di Arab merupakan hal terlarang


Mengintip Isi Tas Melanie Putria

Posted: 27 Sep 2011 10:38 PM PDT

Selain kebutuhan diri, tas istri dari vokalis Maliq & D'Essentials, Melanie Putria juga disesaki dengan item lain. Apakah itu?


Ingin Flu Cepat Sembuh? Berciuman Saja!

Posted: 27 Sep 2011 10:27 PM PDT

Saat rutinitas dan keseharian menyita waktu Anda untuk berolahraga, berciuman ternyata dapat menjadi pilihan menyenangkan dan menyehatkan tubuh.


Ladies, Lakukan Ini Sebelum Hamil!

Posted: 27 Sep 2011 10:09 PM PDT

Setelah menikah, Anda dan suami bermaksud untuk segera memiliki anak. Tapi sebelum rutinitas bersama pasangan terkungkung karena hadirnya buah hati, sebaiknya Anda lakukan kegiatan yang menantang.


Johanica Siap Berprestasi di Manhunt International

Posted: 27 Sep 2011 09:34 PM PDT

Johanica Yanuar, Runner Up II L-Men of the Year 2010 dikirim ke Manhunt International 2011. Keikutsertaannya diharapkan menorehkan prestasi lebih tinggi dari wakil sebelumnya.


Sering Komunikasi Bantu Turunkan Berat Badan

Posted: 27 Sep 2011 09:14 PM PDT

Anda merasa kesulitan menurunkan berat badan? Jika ya, rajinlah berkomunikasi. Para peneliti dari Ohio State University telah menarik kesimpulan, bahwa sering berkomunikasi dengan banyak teman dapat membantu menurunkan berat badan.


Walk-in Closet untuk Kenyamanan Hunian

Posted: 27 Sep 2011 08:57 PM PDT

Lemari mungkin tidak bisa menampung semua kebutuhan pakaian, tas, dan aksesori Anda yang semakin lama makin bertambah.


Ke Korea, Personel Hitz Bukan Branded Mania

Posted: 27 Sep 2011 08:47 PM PDT

Walau selalu tampil fashionable dengan style Korean look, tak berarti mereka branded mania. Sisi kualitas menjadi pertimbangan utama meski harganya tak mahal sekalipun.


Ikon Johnny Andrean, Ayushita Suka Curly

Posted: 27 Sep 2011 08:42 PM PDT

Untuk mengenalkan potongan rambut ala Korea K-Cut, Johnny Andrean telah mendapuk Ayushita sebagai ikonnya.


Personel Hitz Suka Belanja Bareng

Posted: 27 Sep 2011 08:19 PM PDT

Di atas pentas bersama-sama, begitupun di luar tetap berbarengan. Itulah personel boyband Hitz yang terdiri dari Irwan Candra, Lee Jeong Hoon, dan Ferdinand.


Yuk, Lindungi Mata dari Radiasi Komputer!

Posted: 27 Sep 2011 07:27 PM PDT

Banyak orang memiliki masalah dengan penglihatan. Padahal, mata merupakan aset berharga yang harus dijaga benar kesehatannya.


Eksplorasi Fashion Bintang Muda Inggris

Posted: 27 Sep 2011 07:18 PM PDT

Karpet merah ajang Inside Soap Awards 2011 dimeriahkan oleh sejumlah bintang muda Inggris yang konon siap menggantikan Kim Kardashian, Beyonce Knowles, dan sederet nama lain.


Presiden Resmikan World Batik Summit 2011

Posted: 27 Sep 2011 06:47 PM PDT

Untuk mempromosikan batik agar lebih mendunia, Indonesia menggelar World Batik Summit. Perhelatan batik tingkat internasional ini diresmikan langsung oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).


Senang Bereksperimen, Ayushita Ikon K-Cut

Posted: 27 Sep 2011 06:29 PM PDT

Gemar bereksperimen dengan rambut membuat Ayushita dilirik Johnny Andrean Salon untuk menjadi ikon potongan rambut terbarunya, K-Cut.


No comments:

Post a Comment