Monday, November 26, 2012

Zona Internasional

Zona Internasional


Hemat Biaya, Pria Ini nikahi 4 Wanita Sekaligus

Posted: 26 Nov 2012 05:07 AM PST

Seorang pengusaha kaya di Afrika Selatan menikahi empat perempuan sekaligus. Hal tersebut dilakukannya untuk menghemat biaya pernikahan yang harus dikeluarkannya apabila ia menikahi perempuan itu satu persatu.

13 Warga Tewas Usai Tenggak Obat Batuk

Posted: 26 Nov 2012 04:15 AM PST

Pihak berwenang Pakistan mengatakan, 13 orang warga mereka dilaporkan tewas setelah menenggak obat batuk sirup di Kota Lahore. Diyakini, obat batuk tersebut mengandung zat beracun.

Menlu: Transisi Politik Suriah Harus Diprakarsai Warganya

Posted: 26 Nov 2012 03:57 AM PST

Menteri Luar Negeri Indonesia Marty Natalegawa menilai, diplomasi mengenai isu Suriah sering mengalami kebuntuan dan memicu konflik. Meski demikian, Marty mengatakan, transisi politik harus diprakarsai oleh warga Suriah sendiri.

Menhan Israel Putuskan Mundur dari Politik

Posted: 26 Nov 2012 03:04 AM PST

Menteri Pertahanan Israel Ehud Barak mengeluarkan pengumumkan mengejutkan, yang menyebutkan dirinya mundur dari dunia perpolitikan Negeri Yahudi itu. Keputusannya ini diperkirakan bisa mengguncang sistem politik di Israel menjelang pemilihan umum.

Presiden Mesir Dikepung Pendukung Mubarak

Posted: 26 Nov 2012 03:03 AM PST

Aliansi yang tidak terduga terjadi di Mesir ketika kelompok pendukung mantan Presiden Mesir Hosni Mubarak bersatu dengan kelompok liberal melakukan aksi protes pada Presiden Mesir saat ini. Mereka memprotes dikeluarkan dekrit presiden.

Indonesia Terus Didesak Hapuskan Hukuman Mati

Posted: 26 Nov 2012 02:14 AM PST

Menteri Luar Negeri Norwegia Jonas Gahr Storey hadir dalam pembukaan Dialog HAM Indonesia dan Norwegia di Hotel Borobudur. Dalam pidatonya, Storey kerap mendesak Indonesia untuk menghapuskan hukuman mati.

Norwegia: Indonesia Mitra Berharga untuk Isu HAM

Posted: 26 Nov 2012 01:54 AM PST

Putera Mahkota Norwegia Pangeran Hakkon Magnus berpidato membuka Dialog HAM Indonesia dan Norwegia ke-11 di Jakarta. Menurut Pangeran Magnus, tahun ini negaranya aktif mendanai salah satu kelompok kerja HAM yaitu Amnesty International.

No comments:

Post a Comment