Monday, May 13, 2013

Zona Teknologi

Zona Teknologi


Layanan Digital 'Marvel Unlimited' Meluncur di Android

Posted: 13 May 2013 03:33 AM PDT

Marvel belum lama ini baru saja meluncurkan layanan Marvel Unlimited, untuk perangkat dengan sistem operasi Android.

Akankah Game Masa Depan Dikendalikan dengan Otak?

Posted: 13 May 2013 03:31 AM PDT

Dengan kata lain menggunakan NeuroGaming, pemain bisa mengetahui tingkat bawah sadarnya.

Bos Produk Path Berpaling ke Yahoo?

Posted: 13 May 2013 03:31 AM PDT

Yahoo dikabarkan berhasil menarik perhatian Direktur Managemen Produk Path Dylan Casey yang akan segera berlabuh di perusahaan internet tersebut.

Samsung Siapkan Kesepakatan Eksklusif untuk Aplikasi 'ITV Player'

Posted: 13 May 2013 03:23 AM PDT

Samsung, tengah mempersiapkan kesepakatan eksklusif untuk memastikan perangkat besutannya jadi yang pertama menerima versi terbaru ITV Player.

Developer Dilarang Hasilkan Uang dari Google Glass

Posted: 13 May 2013 03:23 AM PDT

Meski menarik developer, Google dikabarkan menerapkan aturan yang ketat kepada para developer.

AMD Prediksi Hybrid Satu-satunya Jenis Tablet di 2016

Posted: 13 May 2013 03:15 AM PDT

Seiring waktu, hybrid diprediksi akan menjadi satu-satunya model tablet pada 2016.

Olympus Ungkap Kamera Dengan Koneksi WiFi

Posted: 13 May 2013 03:09 AM PDT

Olympus, belum lama ini meluncurkan sebuah kamera bernama PEN E-P5, yang menawarkan fitur Micro Four Thirds tanpa cermin terbaru.

Hiu Langka Seberat 150 Kilogram Ini Dimumikan

Posted: 13 May 2013 03:03 AM PDT

Dibalsem merupakan cara peneliti untuk bisa mengawetkan jasad hiu dengan panjang tubuh 2,6 meter tersebut.

No comments:

Post a Comment