Tuesday, July 3, 2012

Zona Gaya Hidup

Zona Gaya Hidup


Ini Dia Penyebab Libido Turun (I)

Posted: 03 Jul 2012 10:02 AM PDT

Sebuah penelitian menemukan bahwa satu dari lima pria kekurangan gairah bercinta. Kabar baiknya, Anda dapat menghindarinya dengan mengurangi beberapa kebiasaan ini.

Muhammad Taufik & Affifa Pemenang Abnon Jakarta 2012

Posted: 03 Jul 2012 09:45 AM PDT

Ajang Abang dan None Jakarta 2012 akhirnya memilih Muhammad Taufik Efendi dan Affifa Mardhotillah sebagai pemenang. Perwakilan dari Jakarta Utara dan Jakarta Selatan ini berhasil menyisihkan 34 finalis.

Intip Transformasi Warna Rambut Seleb Dunia (II-Habis)

Posted: 03 Jul 2012 06:13 AM PDT

Tampilan selebriti dunia selalu menarik perhatian publik. Selain gaya busana mereka, potongan dan warna rambut juga menjadi inspirasi yang kerap diikuti. Inilah beberapa tren rambut seleb yang kerap bergonta-ganti, namun senantiasa menginspirasi banyak orang.

Intip Transformasi Warna Rambut Seleb Dunia (I)

Posted: 03 Jul 2012 05:35 AM PDT

Dari Cameron Diaz hingga Victoria Beckham, para bintang Hollywood ini mampu menawarkan tampilan rambut yang sensasional. Perubahan warna rambut cokelat ke merah dengan indah dipamerkannya dan menjadi daya tarik tersendiri pada tampilan mereka.

Fashion Show Terlama

Posted: 03 Jul 2012 04:19 AM PDT

Menegaskan statusnya sebagai kota mode utama di dunia, Paris menjadi lokasi pergelaran busana yang pantas masuk rekor dunia. Bertempat di sebuah galeri seni, label mode asal Amerika Serikat, Band Of Outsiders, yang tahun ini melakukan debut di Paris, menghadirkan fashion show yang bisa disaksikan langsung oleh masyarakat.

Inilah Cara Mudah Ubah Kebiasaan Buruk Pria (II-Habis)

Posted: 03 Jul 2012 02:57 AM PDT

Pria identik dengan kebiasaan buruk dan tidak mau menjaga kebersihan. Namun, saat kebiasaan ini terbawa hingga ke jenjang pernikahan, Anda perlu memelajari cara menyiasatinya.

Cara Instan Tingkatkan Percaya Diri (II-Habis)

Posted: 03 Jul 2012 02:55 AM PDT

Presentasi di hadapan klien atau sebuah forum membutuhkan rasa percaya diri yang kuat. Berikut ini beberapa kiat yang dapat Anda lakukan guna meraih rasa percaya diri.

Cara Ampuh Atasi Hubungan yang Mulai Retak

Posted: 03 Jul 2012 02:48 AM PDT

Ketika sebuah hubungan sudah mulai kehilangan percikan asmara, maka Anda harus segera memperbaiki itu semua. Itu jika Anda tidak menginginkan akhir yang buruk.

No comments:

Post a Comment