Monday, December 12, 2011

Zona Ekonomi

Zona Ekonomi


Ancora Resources Siapkan Capex Rp180 Miliar

Posted: 12 Dec 2011 01:34 AM PST

PT Ancora Indonesia Resources Tbk (OKAS) menganggarkan belanja modal (capital expediture/capex) sebesar Rp180 miliar yang akan digunakan untuk ekspansi usaha di 2012.

BNI Akui Pertumbuhan Kredit 27% di 2012 Berat

Posted: 12 Dec 2011 01:32 AM PST

Pertumbuhan kredit perbankan pada 2012 diyakini akan mencapai 27 persen. Walaupun demikian, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) mengaku angka tersebut sukar untuk dicapai.

BI Incar Pertumbuhan Kredit 27% di 2012

Posted: 12 Dec 2011 01:30 AM PST

Walaupun krisis global masih terjadi, pertumbuhan kredit perbankan pada 2012 diyakini akan mencapai angka 27 persen.

Rupiah Nyaris Dekati Level Rp9.100

Posted: 12 Dec 2011 01:23 AM PST

Pergerakan rupiah dibandingkan pekan lalu masih terpantau melemah. Rupiah kali ini bergerak di level Rp9.050-an dan nyaris mendekati Rp9.100 per USD.

Mantan Kapolri Jadi Komisaris MNC

Posted: 12 Dec 2011 01:19 AM PST

PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) menetapkan perubahan pada komisaris dan komisaris independen perseroan, lewat Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB).

Menguat, IHSG Gagal Lewati 3.800

Posted: 12 Dec 2011 01:14 AM PST

Kendati masih menguat, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sekarang berada di bawah level psikologis 3.800.

No comments:

Post a Comment